Kantin Sehat SD Gumulan, Lolos Uji Balai POM DIY

Kantin Sehat
Pandak, Memiliki Kantin Sehat adalah salah satu syarat bagi sekolah untuk meningkatkan prestasi siswa. Pasalnya dengan dengan adanya kantin sehat ini siswa akan lebih terjaga dalam hal mengkonsumsi jajanan. 
Banyak kejadian terjadi diluar sana anak mengalami keracunan makanan karena disebabkan oleh jajan sembarangan, tidak terkontrolnya penjaja jajanan anak di lingkungan sekolah. Atas dasar itulah Kantin Sehat digalakan oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga bekerja sama dengan Dinas Kesehatan serta Balai POM.

Salah satu sekolah yang memiliki Kantin Sehat adalah SD Gumulan, dan telah lolos uji Balai POM DIY. Berikut dokumentasi kunjungan Balai POM pada acara penyuluhan dan sosialisasi jajanan sehat di SD Gumulan pada hari Selasa, 05 September 2017 kemarin.

Mari kita jaga anak didik kita dengan membiasakan mengkonsumsi makanan sehat dan jajan jajanan sehat hanya di kantin sekolah.
Kantin Sehat
Kantin Sehat SD Gumulan

Kantin Sehat
Jajanan Sehat SD Gumulan Lolos Uji Balai POM


Kunjungan Balai POM di SD Gumulan

Kantin Sehat
Suasana Sosialisasi Kantin Sehat


Kantin Sehat
Antusias para siswa ketika penyuluhan jajanan sehat

Kantin Sehat
Suasana Kelas


Kantin Sehat
Keceriaan dalam acara penyuluhan kantin dan jajanan sehat

Kantin Sehat
Sehat itu mahal harganya

Itulah secuil dokumentasi penyuluhan dan sosialisasi Kantin Sehat dan Jajanan Sehat oleh Balai POM.